1 Answers
Kerajinan cangkang kerang dapat dimanfaatkan untuk kerajinan gantungan kunci dan hiasan kalung. Selain itu cangkang kerang juga dapat dimanfaatkan untuk pigura foto, kotak tissue, vas bunga, cover untuk lampion lampu, hiasan dinding untuk kenang-kenangan, hewan yang terbuat dari cangkang, tirai,
Cara memoles cangkang kerang agar lebih indah dipandang juga terbilang mudah, belum lagi cangkang kerang dengan sangat mudah didapatkan di daerah pesisir panatai.
Loading...
Please login or Register to submit your answer