Kategori
SBU SBU 2022 SBU Konstruksi 2022 SBU Online Sertfikat Konstruksi

Cara Mengecek SBU LPJK Dengan Mudah

#CaraCekSBULPJK

SBU LPJK

Cara Mengecek SBU LPJK – Informasi tentang cara mengecek SBU LPJK menjadi informasi yang sangat penting untuk diketahui para pemilik Badan Usaha. Apalagi setelah terjadi perubahan pada tampilan situs resmi milik LPJK, badan yang berwenang menerbitkan Sertifikat badan Usaha tersebut.

Pengecekan SBU ini terutama sangat diperlukan sekali pada saat dilakukannya proses registrasi. Dengan mengecek proses pembuatan SBU maka para pemilik Badan Usaha akan dapat memperkirakan waktu selesai SBU, serta tahu sampai mana proses sedang berlangsung.

Cara Mengecek SBU LPJK Dengan Mudah
Cara Mengecek SBU LPJK Dengan Mudah

Cara mengecek SBU LPJK

Agar tak salah langkah dan bingung, cara mengecek SBU LPJK dapat Anda lakukan dengan tahapan langkah sebagai berikut:

  1. Sebagai langkah awal siapkan perangkat yang akan Anda pergunakan untuk melakukan pengecekan. Jangan lupa pastikan telah terkoneksi pada jaringan internet karena hal ini akan dilakukan secara online.
  2. Melalui mesin perambah silahkan Anda masuk ke web resmi LPJK, yaitu LPJK.net.
  3. Di dalam halaman utama web LPJK cari dan pilihlah menu “Badan Usaha – Status Proses Registrasi Badan Usaha”.
  4. Untuk proses pengecekan Anda dapat melakukan berdasarkan 2 kriteria, yaitu berdasarkan Nama Badan Usaha atau NPWP Badan Usaha. Oleh karena itu silahkan masukkan nama Badan Usaha atau nomor NPWP sesuai pilihan Anda.
  5. Selanjutnya pilihlah opsi Proses Registrasi yang dilanjutkan dengan menekan tombol Search atau Cari.
  6. Tunggu selama beberapa saat proses berlangsung. Sistem akan segera mencari Badan Usaha yang ingin Anda lakukan pengecekan status SBU-nya.
  7. Nantinya saat proses cara mengecek SBU LPJK telah selesai maka hasil pencarian pengecekan status Badan Usaha yang Anda ingin tahu akan segera ditampilkan pada layar perangkat yang sedang digunakan.

1. Himpunan Pakar Management Konstruksi Indonesia (HAMKI)

Himpunan Pakar Management Konstruksi Indonesia sebagai asosiasi yang dibangun di tahun 1986 di Jakarta. Asosiasi ini dibangun dengan arah tempat komunikasi, koordinir, diskusi dan penyatu beberapa pakar management konstruksi Indonesia.

HAMKI melegalisasi seorang yang profesinya sebagai quantity surveyor dengan keluarkan SKA sebagai bukti kekuatan karier tenaga pakar dalam sektor konstruksi. Sertifikat kompetensi yang dikeluarkan HAMKI berlaku cuma 3 tahun, dapat diperbaharui.

Tipe kualifikasinya yakni pakar muda management konstruksi, pakar madya management konstruksi, dan pakar khusus management konstruksi.

Syarat yang perlu disanggupi calon pembikin surat keahlian :

  • Membuat surat permintaan SKA, Tambahan 1 LPJK
  • Memiliki Curriculum Vitae (CV), Tambahan 2 LPJK
  • Foto copy Ijazah berlegalisir asli dari Notaris/PT/Kantor Pos yang dikasih otorisasi. Bila mempunyai sertifikat seminar atau pelatihan dapat diikutkan.
  • Foto copy KTP
  • Memiliki NPWP
  • Pas Foto 3×4
  • Mengisis Surat Kebenaran Data sebenar-benarnya, Tambahan 3 LPJK
  • Membayar sertifikasi sama sesuai kwalifikasi keahlian yang diputuskan
  • Melampirkan surat info bekerja sesuai dengan pengalaman yang berada di CV
  • Lampirkan document masing-masing rangkap 2
  • Lampirkan document softcopy CV

Tahapan Status di LPJK

Saat cara mengecek SBU LPJK telah membuahkan hasil, dimana hasil pencarian akan ditampilkan pada layar perangkat, Anda akan menemukan hasil status berupa angka-angka. Dimana setiap angka akan menunjukkan status proses yang sedang berlangsung.

Status proses tersebut akan terwakilkan dalam rincian angka dari 0 hingga 6. Berikut arti status proses dari setiap angka yang ada:

Angka (0) =

Artinya berkas atau database dari sebuah permohonan registrasi yang dilakukan oleh Badan Usaha sudah diterima oleh pihak LPJK. Proses ini biasanya ditangani oleh badan Kesekretariatan LPJK, sebagai badan pelaksananya

Angka (1) =

Permohonan registrasi yang dilakukan oleh Badan Usaha telah memasuki proses tahap awal penilaian yang akan dilakukan oleh asesor. Proses ini akan berlangsung pada bagian Unit Sertifikasi (USBU). 

Angka (2) =

Tahapan yang diwakili oleh kode angka (2) ini menandakan jika permohonan registrasi yang dilakukan oleh Badan Usaha telah selesai menjalani proses penilaian yang dilakukan di Unit Sertifikasi (USBU) milik LPJK.

Angka (3) =

Di tahapan dengan status simbol angka (3) tandanya berkas permohonan registrasi Badan Usaha sedang menjalani proses utama, yaitu proses registrasi. Proses registrasi ini akan dilaksanakan oleh pihak Pengurus LPJK sendiri. 

Angka (4) =

Pada tahap angka 4 maka menandakan jika berkas permohonan registrasi telah selesai dilakukan dan memasuki proses Cetak Sertifikat. Proses ini akan dilakukan oleh bagian Kesekretariatan LPJK.

Angka (5) =

Di tahapan yang diwakilkan dengan status angka (5) ini berarti permohonan registrasi memasuki proses pembayaran. Silahkan Anda lakukan proses pembayarannya sesuai dengan instruksi yang diberikan.

Angka (6) =

Proses registrasi telah selesai dengan diselesaikannya proses pembayaran pada tahap sebelumnya. Anda tinggal melakukan download sertifikat melalui link yang telah dikirimkan via email.

Jasa Penyedia Layanan Pengurusan SBU

Apabila saat ini Anda akan melakukan pengurusan Sertifikat Badan Usaha namun tak memiliki pengalaman serta keterbatasan waktu, cobalah gunakan jasa penyedia pengurusan sertifikat usaha.

Salah satu penyedia jasa pengurusan sertifikat usaha adalah Bacaboy.com yang berlokasi di Jl. H. Sutiono, No 7, Marpoyan Damai – Pekanbaru. Dengan tim yang solid dan profesional maka semua keperluan pengurusan sertifikasi dapat Anda percayakan pada Bacaboy.com

Untuk informasi yang lebih lengkap dan jelas silahkan Anda berkirim email melalui alamat cs.bacaboy@gmail.com. Atau bisa juga menghubungi nomor telepon/WA di 0821-7304-1309.

Demikianlah penjelasan tentang cara mengecek SBU LPJK, semoga dapat membantu!

Anda Harus Lihat!

#sbu2022
#persyaratansbukonstruksi 2022
#sertifikatbadanusaha2022
#syaratpembuatansbu2022
#pembuatansbubaru2022
#persyaratanpembuatan sbu2022
#pengurusansbu2022
#sbukonstruksi2022
#syarat pengurusansbu2022
#caramembuatsbukonstruksi2022
#daftarsbu2022
#sbu

Jasa Pengurusan SKA SKT

Jasa Pengurusan SKA SKT / SKK, SBU & ISO.

Informasi

Jl. H. Sutiono, No 7, Marpoyan Damai – Pekanbaru